Kamis, 07 Februari 2019

LATIHAN SOAL PEMROGRAMAN DASAR TKJ


  1. Tokoh matematika yang berbeda biasa dijuluki bapak algoritma adalah (Al-Khawarizmi)
  2. Pemrograman dalam teknologi informasi berbagai bidang berikut yang tidak termasuk pemrograman adalah (Desain Grafis)
  3. Structured Query Languange adalah bahasa pemrograman untuk (Baris Data)
  4. Operator relasional (perbandingan) digunakan untuk mencari nilai yang tidak sama dengan yaitu ( 1 )
  5. Berikut ini yang merupakan perintah keluaran adalah (Print)
  6. Dalam flowchart simbol yang digunakan untuk percabangan adalah (Belah Ketupat)
  7. Jika A diisi dengan nilai 25 dan B diisi dengan nilai 10 maka outputnya adalah (Bilangan Terbesar)
  8. Tampilan Program diatas menggunakan komponen (Combo Box)
  9. Jika variabel X diisii dengan nilai 15 maka outputnya adalah ( X 15 Positive )
  10. Komponen program grafis diatas disebut (Radio)
  11. Apakah output yang akan tampil (1,2,3,4,5)
  12. Setiap Objek dalam objek oriented programming memiliki 2 komponen yaitu (Property dan Metode)
  13. Hubungan class dan objek pada objek oriented programming adalah (objek adalah turunan class)
  14. untuk membentuk sebuah objek (instansi) umumnya digunakan keyword (new)
  15. Susunan algoritma untuk menampilkan angka 1-100 adalah secara unik adalah (for (1=1:<100.t>output("nilai"=1)
  16.  aplikasi yang bukan merupakan editor java IDE adalah (delphi)
  17. manakah penulisan deklarasi array yang benar berikut ini (int S for & <o};
  18. sebelum digunakan baris pemrograman diperiksa dan dilengkapi agar dapat dimengerti komputer , proses pemeriksaan dan kelengkapan ini disebut (repachor)
  19. penjelasan dan fungsi deklarasi berikut : double maks (double x ,double y) yang paling tepat adalah (fungsi maks mempunyai 2 buah argumen yang masing2 bertipe double)
  20. padapenulisan program , tak jarang programmer menuliskan comment pada pemrograman dapat didefinisikan (tulisan butir program yang tidak dieksekusi oleh PC operator)

Entri yang Diunggulkan

LATIHAN SOAL PEMROGRAMAN DASAR TKJ

Tokoh matematika yang berbeda biasa dijuluki bapak algoritma adalah (Al-Khawarizmi) Pemrograman dalam teknologi informasi berbagai bidang...